by

cara redirect url blogspot / domain ke url blogspot / domain lain

cara redirect blog ke url lain – Maksud Redirect disini ialah anda mengalihkan domain atau blogspot anda ke blogspot yang lain, dimana mungkin anda memiliki banyak domain namun ingin menghubungkannya menjadi 1 ke domain utama anda.

Berikut cara Redirect Domain / Blogspot ke Domain / Blogspot lain :

cara redirect url blogspot / domain ke url blogspot / domain lain

Ada Tiga Cara :

Cara Pertama :
Redirect menggunakan Meta Tag, Cara ini ialah mengalihkan dengan memberi Jeda Sekitar 5 detik atau lebih sesuai dengan ke Inginan anda.
1. Login ke Blogger
2. Pilih Template >> Edit HTML
3. Letakkan Script dibawah ini tepat di atas <head>

<meta content='5;url=https://www.harianmu.com' http-equiv='refresh'/>

Ganti Link berwarna merah dengan Link Blog anda, Ganti angka 5 dengan angka lain sesuai jeda waktu yang anda inginkan.

4. Klik Save, Setelah 5 detik Otomatis Blog anda akan Langsung Redirect kedomain atau blogspot yang dituju.

Cara Kedua :
Redirect menggunakan Java Script, Cara ini ialah mengalihkan dengan langsung mengarahkan url ke lokasi url yang dituju.

1. Login ke Blogger
2. Pilih Template >> Edit HTML
3. Letakkan Script dibawah ini tepat di atas <head>
<script type=”text/javascript”>window.location=”https://www.harianmu.com“;</script>

atau

<script>if(window.location.href == 'http://blogawal.blogspot.com')
{window.location="https://www.harianmu.com";}</script>

atau yang ini

<script type='text/javascript'>
var d='<data:blog.url/>';d=d.replace(/.*//[^/]*/, '');
location.href = 'https://www.harianmu.com';</script>

4. Klik Save Template, Cara Ini Otomatis Redirect ke Blog atau domain baru tanpa jeda Waktu.

Baca juga :   cara memasang fanspage di blog dengan mudah dan cepat

Cara KeTiga :
Redirect menggunakan Java Script, Hanya saja disini bukan hanya Domainnya yang di redirect ke domain lain, Akan tetepi Kontel atau Url konten/artikel nya pun juga di Redirect ke domain baru Sehingga anda akan mendapatkan Trafik 2 kali lipat yaitu dari Domainawal dan domainbaru. Oleh karena Itu cara ini agak rumit dan agak lama pengerjaannya.

1. Login ke Blogger
2. Klik Template >> Edit HTML
3. Masukkan Script dibawah ini tepat di atas <head>

<script type=’text/javascript’>
var this_url = window.location.href;
var new_url =
this_url.replace
(&quot;http://blogawal.blogspot.com&quot;
,&quot;https://www.harianmu.com&quot;);
window.location = new_url;</script>

4. Klik Save template

Pada Blogawal Selanjutnya cadangan Konten/postingan di Blogawal
1. Klik Setelan pada Beranda Blogger
2. Klik lainnya >> Klik cadangan Konten
Setelah itu anda akan mendapatkan File XML yang nantinya akan anda import

Pada Blogbaru Kemudian Buka Import Konten/postingan ke Blogbaru
1. Klik Setelan pada Beranda Blogger
2. Klik Lainnya >> Klik Import Konten
Setelah itu masukkan File XML tersebut untuk mempublikasikannya kembali ke domain baru.

Baca juga :   Terbaru iPhone 7 rumor menyarankan tipis tubuh 6-seperti, kamera flush, speaker stereo, Lightning Port tipis

Ingat :
http://domainawal.com/2016/06/cara-redirect.html
http://domainbaru.com/2016/06/cara-redirect.html
Pada link berwarna merah harus sama ketika akan mempublikasikannya kembali, Jadi sebelum mempublikasikannya kembali, anda harus mengatur tanggalnya terlebih dahulu agar domain dan kontennya bisa redirect dengan benar. Oleh karena itu cara ini agak sulit dan memakan waktu namun dengan begini anda akan mendapatkan 2 trafik sekaligus dari domain dan konten yang berbeda.

Semoga informasi cara redirect blog ke url lain ini bermanfaat ya

Comment

Leave a Reply to abdus syukkur Cancel reply

Your email address will not be published.

1 comment

  1. kalau melakukan fasilitas fordwading daritempat domain yang kita pakai sebelumnya apakah bisa? blog saya dominnya saya tidak pakai lagi hanya dipakai 2bulan saja .
    tp di mesin telusur google masih ke indek domain lama ..gimana mengatasinya yah

Popular